CEKLIST.ID – Sekarang ini, Skincare sudah tersedia dalam banyak jenis. Mulai dari Toner, essence, serum, cream, Sunscreen ataupun sunblock dan masih banyak lagi sudah tersedia dipasaran dan sehingga kita tak perlu capai-capai untuk mencarinya.

Salah satu yang menjadi tantangannya sekarang adalah menemukan skincare yang cocok untuk jenis kulit. Mengapa hal ini menjadi tantangan? Hal tersebut dikarenakan tak sedikit dari pengguna skincare ini merasa tidak puas dengan hasil skincare yang telah ia pakai. Tentu bukan karena produknya yang tidak bagus. Hanya saja, jenis kulit kita yang tidak cocok dengan skincare tersebut.

Skincare Mengandung Niacinamide Terbaik
Gambar Ilustrasi Skincare Mengandung Niacinamide /GirlsStylish

Nah, dengan adaya tantangan tersebut, Anda perlu mengetahui kandungan dari skincare yang Anda gunakan agar bisa disesuaikan dengan jenis kulit Anda. Salah satu kandungan skincare yang memiliki banyak sekali manfaat untuk kulit adalah niacinamide. Penasaran dengann kandungan niacinamide ini? Simak pada ulasan berikut ini.

Manfaat Niacinamide Untuk Kulit

Berikut adalah beberapa manfaat niacinamide yang terkandung dalam skincare baik toner, serum, dan yang lainnya.

1. Mencegah timbulnya jerawat

Yang menjadi suatu kesukaan orang-orang yang menggunakan skincare yang mengandung niacinamide ini adalah mencegah timbulnya jerawat. Niacinamide diakui dapat menghilangkan bruntusan hingga jerawat parah.

2. Mencegah melanoma

Selanjutnya, adalah Niacinamide diakui dapat mencegah kulit dari melanoma atau yang biasa disebut dengan kanker melanoma. Penyakit kulit ini bisa terjadi dari paparan sinar UV.

3. Melembabkan kulit

Yang ketiga adalah manfaat niacinamide untuk melembabkan kulit. Hal ini dikarenakan niacinamide dapat membangun ceramida (lapisan penghalang lemak) sehingga lapisan kulit dapat selalu mempertahankan kelembabannya.

4. Melindungi kulit dari sinar UV

Sinar UV adalah hal yang tidak bisa membuat kulit menjadi tidak sehat yaitu kering, kusam dan juga gelap. Nah, untuk itu Anda perlu kandungan niacinamide ini untuk selalu melindungi kulit dari sinar UV araupun debu dan kotoran.

5. Mengontrol minyak pada kulit

Yang berikutnya adalah kandugan ini bisa mengontrol minyak pada kulit . Jadi, Anda tak usah takut terkait muka yang terlalu berminyak yang sangat rentan untuk berjerawat.

6. Mengatasi nona hitam jerawat

Tak hanya jerawat, kandungan niacinamide ini juga mampu mengatasi peradangan kulit dari noda hitam bekas jerawat. Jadi, Anda bisa mendapatkan manfaat yang sangat banyak dari penggunaan skincare dengan bahan niacinamide.

7. Mencegah penuaian dini

Nah, selain itu skincare dengan kandungan niacinamide ini juga mampu mencegah penuaian dini yang diakbatkan penggunaan make up yang tidak cocok ataupun sinar UV atau bisa juga diakibatkan debu yang sangat kotor.

8. Mengecilkan Pori-Pori

Yang terakhir adalah kandungan niacinamide ini dapat mengecilkan pori-pori. Jadi, Anda bisa mendapatkan kulit terbebas dari jerawat, lembab, dan pori-pori menjadi lebih kecil.

Cara Mengetahui Apakah Kandungan Niacinamide Aman dan Bagus Untuk Kulit

Nah, bagi Anda yang ingin mengetahui sebuah Produk Skincare cocok atau tidak, Anda bisa melakukan test atau pengujian terlebih dahulu. Gimana cara mengujinya? Simak ulasan berikut ini.

  1. Oleskan skincare pada bagian kulit belakang telinga dan punggung tangan dan tunggu beberapa saat. Hal ini dikarenakan tekstur kulit wajah mirip dengan kedua bagian tersebut. Jika Anda merasa tidak cocok ataupun kulit belakang telinga atau punggung tangan Anda menjadi merah-merah ataupun mulai terbentuk bruntusan, sebaiknya hentikan pemakaian skincare tersebut.
  2. Yang kedua, pastikan produk yang Anda gunakan sudah BPOM.
  3. Jangan terlalu sering untuk menggabung-gabungkan skincare brand A dengan yang lainnya. Hal itu bisa saja merusak kulit Anda atau bahkan Anda tidak akan mendapatkan hasil yang maksimal.

Itulah beberapa tips yang bisa Anda gunakan untuk mencoba skincare yang belum pernah Anda gunakan sebelumnya. Selanjutnya, Anda akan disuguhkan dengan beberapa daftar skincare dimana skincare tersebut mengandung niacinamide yang memiliki sejuta manfaat untuk kulit.

15 Daftar Rekomendasi Skincare Mengandung Niacinamide Terbaik

Berikut ulasan dari beberapa daftar rekomendasi skincare yang mengandung niacinamide terbaik. Penasaran dengan produknya? Simak pada ulasan ceklist.id berikut ini.

1. Skin Academy Advance Recharging Serum Chapter 200

Skincare Mengandung Niacinamide Terbaik Skin Academy Advance Recharging Serum Chapter 200
Skin Academy Advance Recharging Serum Chapter 200
Nama ProdukSkin Academy Advance Recharging Serum Chapter 200
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Produk skincare yang mengandung niacinamide bisa Anda beli dari merk Skin Academy varian serum advanced recharging chapter 200. Serum yang berisi 20 ml ini sudah teruji dengan baik oleh dermatologis dan juga memiliki nomor registrasi resmi dari BPOM RI. Kandungan lainnya yaitu ceramide 3 dan retinol yang bermanfaat untuk kebaikan kulit wajah Anda.

Anda bisa mencerahkan dan menjaga kelembapan kulit wajah dengan cara rutin menggunakan skincare yang mengandung niacinamide merk Skin Academy tersebut. Buat Anda yang memiliki permasalahan flek hitam membandel dan ingin melembutkan tekstur kulit wajah maka dapat mengaplikasikan serum yang satu ini. Hal ini karena produk skincare ini bisa mengencangkan kulit dan juga mencegah penuaan dini.

2. YOU Beauty Nourishing Serum

Skincare Mengandung Niacinamide Terbaik YOU Beauty Nourishing Serum
YOU Beauty Nourishing Serum
Nama ProdukYOU Beauty Nourishing Serum
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Rekomendasi produk skincare yang mengandung niacinamide terbaik bisa Anda pilih dari merk YOU Beauty. Kandungan utama dari serum ini yaitu 5% niacinamide dan 50X vitamin C. Pastinya, aman digunakan oleh semua jenis kulit terutama untuk kulit kusam sangat direkomendasikan menggunakan produk nourishing serum dari YOU Beauty. Selain sudah BPOM, produk ini berisi 20 ml dalam satu kemasannya yang mampu menghambat pembentukan melamin dengan baik pada kulit wajah.

Produk skincare yang mengandung niacinamide ini mampu menghilangkan kulit kusam, flek hitam, dan pigmentasi. Kemudian, dapat menutrisi kulit, mencerahkan kulit, menghidrasi kulit, mengenyalkan kulit, menghaluskan kulit, dan membuat tampilan kulit wajah Anda menjadi lebih bercahaya.

3. Nacific Whitening Essence Phyto Niacin

Skincare Mengandung Niacinamide Terbaik Nacific Whitening Essence Phyto Niacin
Nacific Whitening Essence Phyto Niacin
Nama ProdukNacific Whitening Essence Phyto Niacin
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Rekomendasi produk skincare yang mengandung niacinamide dari skincare Korea yaitu merk Nacific. Produk ini hadir dalam bentuk essence yang telah BPOM dengan kandungan formulasi terbaru yaitu phyto niacin whitening. Cocok untuk Anda yang memiliki permasalahan pada kulit kusam hingga noda hitam yang terdapat di bagian wajah. Tentunya, sangat mengganggu penampilan cantik Anda.

Oleh karena itu, Anda bisa mengaplikasikan produk skincare yang mengandung niacinamide dari Nacific ini dengan teratur. Kandungannya antara lain vitamin C derivatives, 5% niacinamide, hyaluronic acid, dan bamboo extract yang dapat mencerahkan, menenangkan, menghidrasi, serta melembabkan kulit wajah Anda dengan baik. Kulit jadi lebih sehat, awet muda, dan bercahaya sepanjang hari.

4. Ella Niacinamide Cica Essence

Skincare Mengandung Niacinamide Terbaik Ella Niacinamide Cica Essence
Ella Niacinamide Cica Essence
Nama ProdukElla Niacinamide Cica Essence
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Produk skincare yang mengandung niacinamide dari brand terbaik yaitu Ella. Skincare tersebut mengandung centella asiatica, niacinamide, dan tranexamic acid. Ketiganya berfungsi untuk mengatasi kulit wajah yang kemerahan dan dapat menyamarkan pori-pori di wajah dengan efektif. Ella skincare yang satu ini sudah BPOM dan aman digunakan untuk ibu hamil.

Selain halal, skincare ini mampu memberikan efek menenangkan pada kulit wajah yang berjerawat. Baik untuk Anda yang memiliki jenis kulit berjerawat karena bisa melembabkan wajah. Sehingga, produksi minyak yang berlebih di wajah Anda bisa berkurang dengan baik. Wajah menjadi cerah dan warna kulit juga lebih merata. Kandungan cica bisa menghidrasi wajah Anda dengan optimal.

Hal ini tentu akan membuat tekstur kulit wajah Anda halus dan lembut. Anda bisa menggunakan essence dari Ella ini dengan bantuan kapas maupun jari. Lalu, Anda bisa mengusapkannya melalui leher maupun wajah. Setelah itu, Anda bisa langsung menepuknya secara perlahan sampai menyerap dengan sempurna di wajah. Jangan lupa gunakan secara rutin, agar wajah menjadi glowing dan cerah seketika.

5. Aladerm Niacinamide Serum

Skincare Mengandung Niacinamide Terbaik Aladerm Niacinamide Serum
Aladerm Niacinamide Serum
Nama ProdukAladerm Niacinamide Serum
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Skincare niacinamide dari Aladerm sangat direkomendasikan untuk Anda. Karena, serum ini mampu mencerahkan wajah dengan cepat. Tentunya karena adanya kandungan niacinamide sebagai agen pencerah utama. Selain itu, dapat meningkatkan produksi keratin untuk membuat kulit wajah Anda tampak lebih kencang. Dengan serum dari Aladerm ini membuat wajah Anda menjadi lebih sehat.

Buat Anda yang sedang jerawatan juga dapat menggunakan serum tersebut ya. Dimana serum yang satu ini dapat meredakan jerawat dan bisa mengendalikan produksi minyak yang berlebihan di wajah. Formulasinya yaitu cair dengan teksturnya berupa gel. Secara fisik, produk ini punya ukuran travel size yang mudah untuk dibawa kemana saja. Volume isi produk yaitu 10 ml dan bisa digunakan untuk kulit kusam.

Kulit wajah yang tidak merata dianjurkan menggunakan produk skincare merk Aladerm ini. Noda hitam dapat teratasi dengan baik dengan kandungan aktif di dalamnya. Anda bisa mengoleskannya pada waktu pagi hari serta malam hari untuk mendapatkan hasil yang maksimal. Aplikasikan ke kulit wajah dengan menyeluruh dan diamkan selama beberapa menit agar lebih meresap dengan baik.

6. SOMETHINC Niacinamide + Moisture Beet Serum

Skincare Mengandung Niacinamide SOMETHINC Niacinamide + Moisture Beet Serum
SOMETHINC Niacinamide + Moisture Beet Serum
Nama ProdukSOMETHINC Niacinamide + Moisture Beet Serum
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Skincare yang mengandung niacinamide yang ketiga adalah Serum Wajah yaitu SOMETHINC Niacinamide + Moisture Beet Serum. Serum ini adalah buatan lokal yang tak kalah dari buatan luar sebab kuliatasnya yang tak perlu diragukan lagi. Produk ini mengandung 10% niacinamide pada setiap produknya.

Sudah terverifikasi oleh BPOM, serum ini diakui menjadi salah satu serum yang dapat memberikan hasil yang cepat dimulai dari penggunaan pertama. Kandungan niacinamidenya dan beet extract saja sudah merawat kulit dengan baik. Ditambah lagi, produk ini tidak mengandung fragrance atau pewangi sehingga sangat aman untuk kulit.

7. Votre Peau Skin Care Bare It All Facial Make Up Remover

Skincare Mengandung Niacinamide Votre Peau Skin Care Bare It All Facial Make Up Remover
Votre Peau Skin Care Bare It All Facial Make Up Remover
Nama ProdukVotre Peau Skin Care Bare It All Facial Make Up Remover
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Yang berikutnya adalah skincare yang mengandung niacinamide dari Votre Peau Skin Care Bare It All Facial Make Up Remover. Bagi Anda yang sedang mencari make up remover dengan kandungan niacinamide, produk ini sangat cocok untuk Anda.

Hal ini dikarenakan produk yang satu ini mengandung niacinamide dengan kualitas yang bagus. Sembari membersihkan Makeup, Anda juga sudah memberikan nutrisi pada kulit Anda.

8. DECIEM The Ordinary Niacinamide 10% + Zinc 1%

Skincare Mengandung Niacinamide DECIEM The Ordinary Niacinamide 10% + Zinc 1%
DECIEM The Ordinary Niacinamide 10% + Zinc 1%
Nama ProdukDECIEM The Ordinary Niacinamide 10% + Zinc 1%
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Skincare yang mengandung niacinamide yang berikutnya adalah DECIEM The Ordinary Niacinamide 10% + Zinc 1%. Skincare yang satu ini tentu sudah dikenal banyak orang. Tak heran, kerena memang produk ini adalah skincare serum yang menjadi pelopor kandungan niacinamide.

Selain mengandung 10% niacinamide, produk ini juga dilengkapi dengan zink 1% serta pH serum yang sama dengan kulit wajah sehingga kulit bisa menjadi lebih sehat dan juga bersinar. Dan tentunya sudah terverifikasi oleh BPOM.

9. Humphrey Niacinamide 10% + ‌Hyaluronic Acid Serum

Skincare Mengandung Niacinamide Humphrey Niacinamide 10% + ‌Hyaluronic Acid Serum
Humphrey Niacinamide 10% + ‌Hyaluronic Acid Serum
Nama ProdukHumphrey Niacinamide 10% + ‌Hyaluronic Acid Serum
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Next, skincare yang mengandung niacinamide selanjutnya adalah Humphrey Niacinamide 10% + ‌Hyaluronic Acid Serum. Memiliki kandungan niacinamide sebanyak 10%, serum ini sangat cocok untuk kulit yang iritasi kemerah-merahan akibat jerawat.

Selain itu, serum ini juga dapat mengontrol minyak berlebih pada kulit yang menjadi awalan dari jerawat. Jadi, Anda akan mendapatkan kulit sehat yang terbebas dari jerawat. Dan tak ketinggalan juga, produk serum yang satu ini telah terverifikasi oleh BPOM sehingga aman untuk digunakan.

10. Benton Snail Bee Ultimate Serum

Skincare Mengandung Niacinamide Benton Snail Bee Ultimate Serum
Benton Snail Bee Ultimate Serum
Nama ProdukBenton Snail Bee Ultimate Serum
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Selanjutnya, adalah skincare yang mengandung niacinamide dari Benton Snail Bee Ultimate Serum. Selain niacinamide, serum ini juga mengandung snail secretion dari siput dan juga tea tree leaf water yang sangat cocok untuk kulit agar terhindar dari jerawat.

Cocok untuk kulit yang kompleks, serum ini dapat menutrisi kulit dengan sangat baik dan juga aman dikarenakan telah terverifikasi oleh BPOM. Jadi, Anda tak perlu takut untuk menggunakannya.

11. COSRX Galactomyces 95 Tone Balancing Essence

Skincare Mengandung Niacinamide COSRX Galactomyces 95 Tone Balancing Essence
COSRX Galactomyces 95 Tone Balancing Essence
Nama ProdukCOSRX Galactomyces 95 Tone Balancing Essence
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Berikutnya, skincare yang mengandung niacinamide dari COSRX Galactomyces 95 Tone Balancing Essence. Memiliki masalah jerawat yang meradang pada kulit adalah hal yang sangat menyebalkan. Nah, untuk itu Anda perlu menggunakan produk yang satu ini.

Telah terverifikasi oleh BPOM, essence ini memiliki tekstur gel yang dapat menyerap kedalam kulit dengan sehingga jerawat bisa berkurang dan juga tekstur wajah yang membaik. Wajah menjadi tampak lebih sehat dan bersih.

12. Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask

Skincare Mengandung Niacinamide Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask
Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask
Nama ProdukKlairs Freshly Juiced Vitamin E Mask
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Skincare yang mengandung niacinamide berikutnya adalah Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask. Memiliki masalah jerawat tak heran jika diikuti dengan tekstur kulit yang kurang baik. Oleh sebab itu, Anda perlu memperbaikinya dengan Masker yang satu ini.

Tak hanya untuk sleeping pact saja, produk ini bisa Anda gunakan sebagai wash-off mask ataupun sebagai pelembab. Jadi, Anda bebas menggunakannya untuk pagi dan malam. Selain mengandung niacinamide, masker ini juga mengandung vitamin E dan C yang sangat bagus untuk kulit yaitu mencerahkan, mengurangi tanda penuaian, dan tentunya memperbaiki tekstur kulit.

13. Purito Centella Green Level Buffet Serum

 

Skincare Mengandung Niacinamide Purito Centella Green Level Buffet Serum
Purito Centella Green Level Buffet Serum
Nama ProdukPurito Centella Green Level Buffet Serum
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Produk skincare yang mengandung niacinamide berikutnya adalah Purito Centella Green Level Buffet Serum. Walau hanya mengandung hanya 2% niacinamide, serum ini tak kalah dengan yang lainnya sebab memiliki kandungan kombinasi lainnya yang dapat menenangkan kulit yang sensitif.

Telah terverifikasi oleh BPOM, produk ini sangat aman untuk digunakan. Selain niacinamide, serum ini juga memiliki kandungan centella asiatica, panthenol yang dapat merawat dan melindungi kulit dari tanda-tanda penuaian seperti garis halus dan keriput.

Produk ini juga bebas dari alkohol dan juga fragrance sehingga cocok untuk kulit yang sensitif. Jadi, bagi Anda yang ingin kulit yang terbebas dari tanda-tanda penuaian, produk ini sangat cocok untuk Anda.

14. Garnier Sakura White Whitening Serum Cream

Skincare Mengandung Niacinamide Garnier Sakura White Whitening Serum Cream
Garnier Sakura White Whitening Serum Cream
Nama ProdukGarnier Sakura White Whitening Serum Cream
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Brand skincare yang mengandung niacinamide selanjutnya adalah Garnier yaitu Garnier Sakura White Whitening Serum Cream. Tentu Anda sudah tak asing dengan merk yang satu ini, bukan? Mudah untuk didapatkan serta harganya yang sangat terjangkau, siapa sangka bahwa produk yang satu ini juga memberikan perawatan yang sangat baik untuk kulit wajah.

Tak hanya niacinamide, cream Garnier ini juga dilengkapi dengan SPF 21/PA+++. Jadi, Anda tak perlu menggunakan sunscreen ataupun sunblock lagi. Mengandung ekstrak bunga sakura, cream ini dapat menutrisi,  dan mencerahkan kulit sejak penggunaan pertama.

Jadi, bagi Anda yang mencari skincare dengan kandungan niacinamide dengan harga yang sangat terjangkau, cream garnier ini sangat cocok untuk Anda. Anda bisa mendapatkan hasil yang maksimal tanpa harus mengeluarkan uang dengan jumlah yang banyak.

15. Avoskin Miraculous Refining Serum

Skincare Mengandung Niacinamide Avoskin Miraculous Refining Serum
Avoskin Miraculous Refining Serum
Nama ProdukAvoskin Miraculous Refining Serum
Voucher & Diskon Lihat Promo ShopeeMall

Terakhir, adalah skincare yang mengandung niacinamide Avoskin Miraculous Refining Serum. Mampu mencerahkan dan menghaluskan kulit wajah, serum ini memiliki manfaat utama dalam memperbaiki tekstur wajah akibat dari jerawat. Saat berjerawat, tak bisa dipungkiri tekstur wajah pun mulai rusak dan parahnya bisa menjadi bopeng.

Nah untuk itu, Anda bisa merawatnya dengan serum yang satu ini. Walau memiliki hanya 2 % niacinamides, serum ini juga memiliki manfaat yang tak kalah hebat dengan serum yang lainnya. Sudah terverifikasi oleh BPOM, produk ini tentu aman saat diaplikasikan pada wajah. Nah, tunggu apalagi. Perbaiki tekstur kulit Anda dari sekarang.

Daftar Rekomendasi lainnya :

Penutup

Itulah beberapa daftar rekomendasi skincare yang mengandung niacinamide terbaik. Gimana? Apakah Anda sudah mendapatkan produk yang cocok untuk Anda? Langsung aja, yuk pesan sekarang juga di toko kesayangan Anda.

Tanggal Pembaharuan

Write A Comment

/* */