CEKLIST.ID – Bagi Anda yang sedang mencari rekomendasi Sarung terbaru dan terbaik, tidak perlu khawatir, karena pada kesempatan kali ini, kami akan menyajikan beberapa rekomendasi pilihan motif sarung Wadimor terbaru yang dapat Anda gunakan untuk menyambut bulan puasa, maupun untuk digunakan pada shalat hari raya idul fitri atau idul adha. Wadimor merupakan merk produk sarung yang telah diproduksi sejak tahun lama, oleh PT Sukorintex.

Sarung Wadimor telah banyak dikenal di kalangan masyarakat Indonesia, karena sering muncul di iklan, dan juga karena kualitas bahannya yang tidak perlu diragukan lagi. Hal inilah yang kemudian menjadikan sarung Wadimor banyak dicari oleh konsumen. Tidak hanya itu, selain kualitas bahannya yang bagus, merek sarung Wadimor juga menyediakan beragam pilihan motif sarung Wadimor yang memikat daya tarik konsumen.
Sekilas Tentang Sarung
Sarung telah sangat melekat di kalangan masyarakat Indonesia, terutama yang beragama islam. Meskipun begitu, penting untuk diketahui bahwasanya pemakaian sarung ini sebenarnya tidak menunjuk pada identitas agama tertentu. Sarung dapat digunakan oleh berbagai kalangan, dengan latar belakang yang berbeda-beda, di Indonesia.
Sarung itu sendiri, pertama kali masuk ke Indonesia pada sekitar abad ke-14, dan dibawa oleh para saudagar yang berasal dari Arab dan Gujarat. Meskipun begitu, beberapa sumber mengatakan bahwa negara Yaman lah yang pertama kali dikenal membudayakan permainan sarung pertama pertama kali. Pada awal kejayaan islam, produksi tekstil yang bergerak di bagian sarung, telah berhasil melonjak dengan sangat drastis, sehingga pada akhirnya menjadi komoditi industri yang utama pada saat ini.
Hingga saat ini, kain sarung masih menjadi salah satu produk bahan tekstil yang tetap eksis, dan lazim di gunakan, baik oleh bapak-bapak, para pemuda, dan berbagai kalangan lainnya. Sarung dikenal dengan nama izaar dan banyak berkembang di seluruh dunia, termasuk Indonesia. Penggunaa sarung tidak hanya digunakan saat beribadah tetapi juga meluas dipakai sebagai pesta pernikahan dan tradisi adat lainnya kerap juga menggunakan sarung.
Tips Cara Memilih Produk Sarung Wadimor yang Bagus
Jika Anda ragu terhadap motif dan merk sarung yang akan Anda pilih, ada beberapa tips yang perlu Anda perhatikan agar produk yang Anda beli tidak mengecewakan, beberapa tipsnya sebagai berikut:
1. Ketahui Jenis Bahan yang Digunakan
Jenis kain yang digunakan tentu sangat mempengaruhi terhadap kenyamanan ketika sarung itu dipakai, baik untuk penggunaan sehari-hari, maupun untuk digunakan ketika beribadah. Bahan sarung yang tidak nyaman akan membuat Anda merasa gerah, gatal dan secara umum pasti terganggu.
Tentu Anda tidak ingin jika penggunaan sarung dengan bahan yang berkualitas rendah, akan mengganggu kekhusyuan sholat. Perlu diketahui bahwa bahan sarung yang memiliki kualitas bagus atau premium, pada dasarnya memiliki tekstur yang tidak kaku, halus dan nyaman ketika digunakan.
2. Perhatikan Kerapihan Jahitan
Selain memperhatikan bahan dari sarung yang akan dibeli, Anda juga perlu mempertimbangkan kerapihan dan juga kekuatan jahitan dari sarung tersebut. Hal ini penting dan perlu untuk diperhatikan, agar sarung yang dikenakan terlihat rapi, dan tidak ada benang yang mengganggu pandangan.
Selain itu, mempertimbangkan kerapihan dan jahitan sarung merupakan hal yang sangat penting agar sarung yang telah Anda beli dengan susah payah tidak mudah rusak ketika dilakukan proses perawatan, baik itu dicuci menggunakan Mesin Cuci ataupun disetrika.
3. Sesuaikan Dengan Budget yang Dimiliki
Produk sarung dengan merk dan kualitas premium kini dapat mencapai harga jutaan rupiah. Namun, harga yang relatif mahal juga ternyata tidak menjamin kualitas sarung itu baik. Banyak produk sarung dengan kisaran harga terjangkau tetapi tetap memberikan kualitas terbaik.
Dalam hal ini Anda perlu selektif dalam melihat harga dan kualitasnya. Ada baiknya untuk membeli produk sarung ditempat yang Anda yakini memberikan kualitas sarung terbaik dengan harga yang tidak terlalu mahal ataupun murah. Jika Anda membeli produk secara online, Anda dapat melihat performa tokonya yang terjamin memberikan produk yang bagus, nyaman dengan harga terjangkau.
4. Membaca Review Produk
Sebelum menentukan motif sarung Wadimor yang akan Anda beli, ada baiknya melihat atau mencari review produk terbaik terlebih dahulu, agar sarung yang Anda terima tidak mengecewakan ketika Anda membelinya melalui online shop.
Jika Anda membelinya melalui aplikasi Shopee, review produk terbaik dapat Anda lihat pada bagian bawah produk dimana terdapat ulasan dari konsumen yang telah membeli motif sarung Wadimor tersebut.
Karena umum digunakan, bagi Anda yang belum mempunyai sarung di rumah, atau belum memiliki sarung dengan motif terbaik, maka segeralah siapkan budget dan rencanakan untuk membeli sarung baru. Belum lagi, mengingat dalam waktu beberapa minggu lagi, umat muslim akan segera merayakan ibadah hari raya idul fitri.
Tentu tampil dengan sarung yang kece dan berkualitas akan menambah rasa nyaman dan percaya diri, bukan? Bagi Anda yang ingin membeli sarung, berikut ini adalah beberapa rekomendasi motif sarung Wadimor terbaru yang bisa menjadi pilihan.
19 Rekomendasi Motif Sarung Wadimor Terbaru
Merk sarung Wadimor merupakan salah satu merek yang cukup populer dan tentunya sudah sangat familiar dan tidak asing lagi terdengar, tidak hanya dikalangan masyarakat Indonesia saja, akan tetapi juga dikenal dibeberapa negara tetangga, seperti Malaysia dan Singapura.
Kualitas kain dan motif yang bagus dengan harga terjangkau, membuat Wadimor menjadi salahsatu merk sarung populer yang banyak digunakan oleh masyarakat dari berbagai usia. Motifnya yang modern menjadikan motif sarung Wadimor menjadi incaran para remaja dan kalangan dari beragam usia. Berikut beberapa rekomendasi motif sarung Wadimor terbaru dari ceklist.id yang dapat Anda gunakan.
1. Sarung Wadimor Tenun Motif Batik Gus Master Quality

Nama Produk | Sarung Wadimor Tenun Motif Batik Gus Master Quality |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Motif sarung Wadimor terbaru yang paling dinantikan oleh penggemarnya adalah motif batik Gus yang dibanderol seharga Rp100.000 saja. Untuk kategori sarung tenun yang satu ini hadir dalam beberapa varian warna seperti Coklat tua, army, coklat, biru, dan biru tua. Pastinya, sangat menarik secara motif dan juga modelnya. Bahan yang digunakan adalah katun mercerized dan tentunya nyaman digunakan. Cocok digunakan sebagai outfit dalam beribadah maupun dijadikan sebagai Hampers Lebaran untuk orang tersayang.
Ukuran dari sarung ini yaitu 123 cm x 107 cm dengan keliling sarung mencapai 214 cm.
Sarung Wadimor dengan motif batik Gus ini punya kualitas yang eksklusif dan premium. Warna dari produk ini lebih cemerlang dan juga kainnya tidak berbulu. Lebih awet digunakan untuk jangka panjang yang dapat menciptakan nuansa gaya tersendiri dan istimewa dalam diri Anda. Produk sarung merk Wadimor ini sudah dilengkapi dengan kemasan box yang keren dan unik. Hal ini membuat Anda merasa puas dalam memiliki produk sarung dari Wadimor.
2. Sarung Wadimor Print SIA Tenun Bali

Nama Produk | Sarung Wadimor Print SIA Tenun Bali |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Rekomendasi sarung Wadimor terbaru yang bisa dibeli dengan harga Rp100.000 yaitu tenun Bali. Produk ini punya warna yang unik dan menakjubkan bagi siapa saja yang melihatnya. Pilihan warnanya sendiri lebih banyak seperti army, hitam-biru, hitam-kuning, hitam-tosca, coklat muda, coklat tua, maroon, hitam-oren, hitam-hijau, dan coklat. Warna yang beragam inilah membuat Anda jadi lebih bebas dalam menentukan warna apa yang ingin digunakan dalam beribadah.
Produk sarung Wadimor ini berkualitas bagus dan juga tidak mudah untuk sobek. Bahan yang digunakan adalah katun premium silk. Tidak hanya nyaman namun membuat Anda tidak ingin melepasnya. Tekstur dari sarung ini lebih lembut dan tidak panas pada saat digunakan. Selain itu, Anda jadi lebih leluasa dalam bergerak ketika masih menggunakan sarung. Warnanya juga awet dan tidak mudah untuk luntur. Keliling sarung yaitu 214 cm dengan ukurannya yaitu 123 cm x 107 cm. Cocok digunakan untuk orang dewasa dan motif dari sarung ini dibuat secara print yang lebih rapi serta profesional.
3. Sarung Wadimor Tenun Strimin Mewah

Nama Produk | Sarung Wadimor Tenun Strimin Mewah |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Motif tenun strimin mewah dari sarung Wadimor bisa menjadi pilihan Anda agar tampil lebih stylish ketika beribadah. Varian motif terbaik dari sarung Wadimor tenun strimin mewah ini punya berbagai jenis warna yang bisa Anda pilih. Mulai dari warna ungu, kebiruan, kecoklatan, kemerahan, random, hitam, dan kehijauan. Sarung Wadimor dengan motif tenun strimin mewah dihargai sebesar 88.000 rupiah saja.
Sarung Wadimor tidak hanya desainnya saja yang mewah, namun packagingnya juga berkelas. Sehingga, cocok Anda jadikan sebagai buah tangan atau oleh-oleh kepada kerabat terdekat. Bahan dari sarung bermerk Wadimor yang sudah terkenal ini juga sangat bagus yaitu katun dengan kualitas premium. Kain sarung dari Wadimor tersebut memiliki ukuran lebar 107 cm dan panjangnya 123 cm.
Setiap warna dari sarung Wadimor dengan serial tenun strimin mewah punya motif yang berbeda-beda satu sama lainnya. Ada yang abstrak, kotak-kotak, dan lain sebagainya. Tentunya juga pada sarung Wadimor bermotifkan tenun strimin yang elegan dan berkelas ini terdapat filosofi tersendiri ketika digunakan.
4. Sarung Wadimor Tenun Primer Viscose Memories

Nama Produk | Sarung Wadimor Tenun Primer Viscose Memories |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Motif terbaik lainnya dari sarung Wadimor yang tidak kalah estetik yaitu tenun primer viscose memories. Bisa Anda lihat pada sarung Wadimor dengan motif ini lebih kaya akan corak-corak yang keren dan stylish. Alhasil, ketika digunakan mampu memberikan kesan apik dan elegan. Perpaduan warna yang terasa pas dengan konsep colorful ini menjadikan ciri khas tersendiri pada sarung Wadimor tersebut.
Soal harga, Anda tidak perlu khawatir karena dijual dengan harga yang bersahabat di kantong tentunya. Harganya mulai dari 145.000 rupiah hingga mencapai 155.000 rupiah saja. Pilihan warnanya yaitu biru, random, coklat biru, coklat gingger, coklat oren, coklat pink, coklat merah, dan gingger. Sarung Wadimor dengan kategori motif batik yang cantik ini sangat menawan dan memiliki Citra keindahan yang bagus.
Bahan dari sarung Wadimor yang trendy ini terbuat dari katun dengan tekstur yang halus dan lembut pada saat dipakai. Kombinasi antara motif dan warna yang menarik, tentunya membuat penampilan Anda semakin fashionable. Sarung Wadimor bertemakan tenun primer viscose ini terasa begitu spesial digunakan untuk beribadah maupun diberikan sebagai Hadiah dan souvenir.
5. Wadimor Sarung Tenun Bali

Nama Produk | Wadimor Sarung Tenun Bali |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Apabila Anda suka dengan motif kain Bali maka Wadimor sarung tenun Bali bisa jadi rekomendasi terbaik. Sarung ini memiliki warna dasar hitam dengan motif corak khas Bali yang menawan. Karena, basis warnanya hitam jadi saat digunakan akan lebih elegan. Sarung ini juga jadi rekomendasi untuk Anda yang tidak terlalu menyukai banyak motif tapi juga tidak ingin terlalu polos.
Wadimor sarung tenun Bali dijual dengan harga 70 ribuan saja. Dengan harga yang terjangkau, Anda sudah bisa mendapat sarung kualitas terbaik dari Wadimor. Ukuran sarung ini standar untuk dewasa yakni 123 x 109 cm.
6. Wadimor Sarung Tenun Songket CCT

Nama Produk | Wadimor Sarung Tenun Songket |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Wadimor juga menghadirkan motif songket yakni Wadimor sarung tenun songket CCT dengan berbagai pilihan warna. Terdapat beragam warna menarik seperti biru, hijau, merah, abu, maroon, dan masih banyak lagi. Ini merupakan salah satu sarung songket dari Wadimor yang wajib Anda punya. Motifnya tidak terlalu ramai sehingga cocok untuk segala acara.
Wadimor sarung tenun songket CCT dijual dengan harga 70 ribuan saja. Anda sudah bisa mendapat sarung dengan ornamen songket kualitas terbaik. Dilengkapi juga dengan box eksklusif sehingga cocok untuk jadi hadiah keluarga atau rekan Anda. Ukuran sarung ini adalah 123 x 107 cm dengan keliling sarung 214 cm.
7. Wadimor Sarung Tenun Balimoon Staria New

Nama Produk | Wadimor Sarung Tenun Balimoon Staria New |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Selanjutnya, ada Wadimor sarung tenun Balimoon Staria New. Motif sarung ini unik dan jarang ditemui di pasaran yakni sarung berbahan Bali dengan paduan warna soft. Tersedia berbagai macam pilihan warna seperti hijau, merah, coklat, biru, dan masih banyak lagi. Kain Bali merupakan kain yang nyaman saat digunakan, adem, dan lembut juga.
Setiap warna Wadimor sarung tenun Balimoon Staria New memiliki motif berbeda. Anda bisa menyesuaikan dengan selera sendiri. Sarung ini dijual dengan harga 70 ribuan dan sudah dilengkapi dengan box eksklusif. Untuk ukurannya sendiri adalah 123 x 107 cm dengan keliling sarung sekitar 214 cm.
8. Wadimor Sarung Tenun Songket Campur

Nama Produk | Wadimor Sarung Tenun Songket Campur |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Buat Anda pecinta kain songket maka jangan lewatkan sarung Wadimor sarung tenun songket campur. Sarung ini terdiri dari berbagai campuran motif songket dan beragam warna menarik. Untuk ukurannya sendiri standar ukuran dewasa yakni 123 cm x 107 cm dengan keliling sarung 214 cm.
Anda bisa memberikan sarung ini sebagai hadiah karena sudah dilengkapi juga dengan box eksklusif. Harganya juga terjangkau yakni 70 ribuan sudah bisa mendapat sarung kain songket berkualitas. Terdapat berbagai macam pilihan warna seperti hitam, hijau, biru, merah, abu, dan masih banyak lagi. Untuk motifnya sendiri beragam disesuaikan dengan warna sarung.
9. Wadimor Sarung Tenun Motif Donggala

Nama Produk | Wadimor Sarung Tenun Motif Donggala |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Wadimor sarung tenun motif Donggala cocok untuk Anda yang tidak terlalu suka dengan banyak motif tapi juga tidak ingin polos. Kali ini hadir sarung tenun motif donggala, ini adalah motif perpaduan dari garis dengan beragam warna menarik. Garis-garis ini membentuk motif kotak yang menarik.
Tersedia berbagai pilihan warna seperti hitam, hitam-hijau, ungu, biru-ungu, cokelat, dan masih banyak lagi. Sarung ini dijual dengan harga 50 ribuan saja dan tentunya dengan kualitas yang tidak perlu diragukan lagi. Anda akan mendapat box eksklusif saat pembelian saru ini, cocok juga untuk hadiah keluarga atau rekan Anda. Untuk ukurannya sendiri adalah ukuran standar yakni 123 x 107 cm dengan keliling sarung 214 cm.
10. Sarung Wadimor Motif Gunungan Jari-Jari

Nama Produk | Wadimor Motif Sarung Gunungan Jari-Jari |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Sarung dengan motif ini sangat popular dikalangan muda, karna dengan bentuk seperti menguncup ke atas yang bisa di sebut sebagai gunungan. Gunungan dalam arti general mengartikan seperti alam atau kehidupan.
Dengan perpaduan warna yang terbilang cukup soft dan di campur corak seperti garis panjang layaknya jari – jari pada umumnya, sarung dengan motif ini sangat cocok untuk digunakan di berbagai kalangan. Untuk harga itu sendiri kisaran Rp50.000 – Rp80.000, dan dapat di beli secara online maupun toko terdekat lainnya.
11. Sarung Wadimor Motif Gunungan Hujan Gerimis

Nama Produk | Wadimor Motif Sarung Gunungan Hujan Gerimis |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Sarung dengan motif gunungan lainnya adalah Hujan Gerimis, karena dapat dikatakan gunungan itu terdapat gambaran layaknya gunung dan bentuk hujan gerimis seperti suatu kehidupan pada sarung tersebut, maka bisa disebutkan sarung gunungan hujan gerimis.
Dengan menggabungkan warna biru dan bentuk seperti adanya kehidupan, tidak diragukan lagi sarung ini sangat cocok untuk kalangan muda. Untuk harga sarung dengan motif ini kisaran Rp50.000 – Rp80.000, dan tentunya dapat juga di beli secara online maupun toko terdekat.
12. Sarung Wadimor Motif Gunungan Jentik Manis

Nama Produk | Wadimor Motif Sarung Gunungan Jentik Manis |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Motif gunungan lainnya yang terakhir adalah Gunungan Jentik Manis. Dengan memasukan bentuk segitiga yang menguncup pada ujung atas, maka ini disebut motif gunungan karna terdapat bentuk layaknya kehidupan pada sarung tersebut, Ditambah dengan memasukan bentuk jentik manis dan perpaduan warna biru muda dan juga abu – abu, motif ini bersifat general dan sangat cocok digunakan untuk berbagai kalangan pada umumnya.
Harga yang di paparkan untuk mendapatkan sarung dengan motif ini kisaran Rp50.000 – Rp80.000 dan tentunya dapat di beli secara offline dengan datang ke toko terdekat atau membelinya secara online.
13. Sarung Wadimor Motif Rainbow Songket

Nama Produk | Wadimor Motif Sarung Rainbow Songket |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Motif sarung Wadimor tenun dengan perpaduan warna rainbow memberikan kesan elegan juga tidak kalah menjadi incaran, motifnya yang elegan dengan nuansa warna yang terlihat calm. Motif Sarung Wadimor tentunya dibuat oleh seseorang yang sangat berpengalaman, menjadikan motif sarung Wadimor memiliki perpaduan warnana yang serasi dan indah.
Motif sarung ini dijual dikisaran harga Rp80.000 – Rp100.000 an. Jika Anda tertarik, Anda dapat melihatnya di berbagai situs e-commerce, dengan penilaian toko hampir mendekati bintang lima.
14. Sarung Wadimor Motif Tikar Timbul

Nama Produk | Wadimor Motif Sarung Tikar Timbul |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Motif sarung Wadimor tikar timbul kotak-kotak tidak kalah menarik dengan perpaduan warna biru, abu, hitam, dan warna launnya terlihat soft dan cocok dipakai untuk semua kalangan. Sarung Wadimor dengan motif yang satu ini khas produksi dari Wadimor. Jarang ada sarung lain yang bermotif seperti ini selain dari Wadimor.
Dengan motif Timbul ditambah warna yang soft, dapat membuat penampilan lebih kelihatan kalem dan santai. Sarung Wadimor mempunyai ciri khas tersendiri baik dari segi desain maupun dari motif corak yang di hasilkan. Motif seperti dijual dikisaran Rp50.000 – Rp80.000. Jika Anda berminat, Anda dapat mendapatkanya di toko ini dengan performa toko dan review terbaik
15. Sarung Wadimor Motif Reguler Sono kembang

Nama Produk | Wadimor Motif Sarung Reguler Sono |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Sarung Wadimor motif Sono kembang juga disukai orang Indonesia pada umumnya sehingga sarung ini cocok untuk dipakai dalam acara formal ataupun acara santai. Dilihat dari perpaduan warnanya yang cerah namun tetap soft menjadikan motif sarung Wadimor tampak lebih berbeda dengan merk sarung lainya.
Motif Wadimor Sono kembang dijual dikisaran harga Rp100.000 – Rp120.000 rupiah yang dapat Anda dapatkan di berbagai e-commerce di Indonesia, ataupun pada pusat-pusat perbelanjaan, hingga pada distributor-distributor resmi sarung Wadimor.
16. Sarung Wadimor Motif Jacquard Lilin

Nama Produk | Wadimor Motif Sarung Jacquard Lilin |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Motif sarung Wadimor ini tidak kalah menjadi incaran. Ditenun dari helai benang pilihan yang berkualitas terbaik, oleh tangan terampil yang berpengalaman menghasilkan sebuah karya tradisional bernilai seni tinggi. Terbuat dari benang pilihan berkualitas terbaik, ditenun oleh tangan terampil yang berpengalaman menghasilkan sebuah karya tradisional bernilai seni tinggi.
Menampilkan motif motif klasik dan warna warna anggun. Kehalusan dan kelembutannya memberi sentuhan nyaman saat dikenakan.Dipersembahkan bagi yang memiliki cita rasa eksklusif dalam berbusana. Jika Anda berminat, Anda dapat mendapatkannya di dengan mudah, dengan kisaran harga Rp180.000 – Rp200.000.
17. Sarung Wadimor Motif Betawi

Nama Produk | Wadimor Motif Sarung Betawi |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Jika Anda menginginkan motif dengan nuansa khas bangunan Betawi, maka kami merekomendasikan Anda untuk membeli sarung dengan motif Betawi yang memasukan warna coklat dan juga biru sebagai ciri khas bangunan Betawi. Sarung ini sangat cocok digunakan di berbagai kalangan lainnya.
Dengan memasukan corak garis dan juga di tambah memiliki desain pada border bawah maupun atas memungkinkan anda akan terlihat kuat. Harga untuk mendapatkan sarung yang bersifat kuat ini kisaran Rp70.000 – Rp90.000, dan dapat di beli secara online maupun mencari toko busana terdekat sekitar Anda.
18. Sarung Wadimor Motif Polos Putih

Nama Produk | Wadimor Motif Sarung Polos Putih |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Rekomendasi sarung lainnya dengan motif yang terbilang polos ini adalah Polos Putih. Bagi Anda yang menginginkan motif yang biasa – biasa saja di pandang dan tidak tertarik dengan berbagai motif lainnya, maka motif sarung bertemakan polos putih ini sangat cocok untuk Anda beli.
Memasukan warna putih untuk menggabungkan paduan warna orange pada border sarung ini memungkinkan Anda terlihat soft dan begitu bersih. Harga yang di paparkan untuk mendapatkan sarung ini kisaran Rp50.000 – Rp60.000. Sarung ini cocok dipakai di berbagai kalangan muda maupun tua, dan dapat di beli secara online maupun datang ke toko terdekat lainnya.
19. Sarung Wadimor Motif Kotak Ceria

Nama Produk | Wadimor Motif Sarung Kotak Ceria |
---|---|
Voucher & Diskon | Lihat Promo ShopeeMall |
Satu merek sarung yang terbilang cukup sering bagi kalangan muda di Indonesia seperti anak – anak adalah sarung dengan motif kotak ceria. Memasukan satu bentuk pada sarung yaitu kotak memiliki arti bahwa kemana pun kita melangkah, entah it ke kanan, atau ke kiri, tentunya itu akan selalu memiliki konsekuensi.
Dengan memasukan warna gelap dan juga terang, sarung ini akan terlihat cukup santai di pandang maupun digunakan pada berbagai kalangan, khususnya pada kalangan muda. Harga untuk mendapatkan sarung dengan motif kotak ini kisaran Rp50.000 – Rp80.000, dan dapat dibeli secara online maupun mencari toko busana muslim terdekat lainnya.
Daftar Rekomendasi Lainnya :
- 10 Merk Baju Koko Pria Terkenal
- 10 Sarung BHS Asli Terbaik
- 10 Baju Koko Pria Modern Terbaik
- 10 Baju Gamis untuk Wanita Gemuk Terbaik
- 10 Hijab Instan Terbaik
- 10 Sajadah yang Bagus
- 10 Merk Peci Songkok Hitam Polos
Kesimpulan
Itulah beberapa motif sarung Wadimor terbaru yang cukup populer dan dapat Anda pertimbangkan. Sarung Wadimor memberikan motif terbaik dengan warna-warna yang soft, netral namun dapat terliht elegan. Bagi Anda yang tertarik dengan sarung Wadimor, Anda tidak perlu ragu lagi, karena sarung Wadimor merupakan sarung dengan produksi yang pembuatannya menggunakan ketelitian, serta menyediakan berbagai pilihan motif yang memperlihatkan nilai-nilai kebudayaan bangsa indonesia.
Dengan dibuat oleh perpaduan desainer handal, didukung dengan tenaga ahli mesin tenun, serta dengan berbagai karyawan yang sangat berpengalaman dan didukung oleh peralatan mesin berteknologi modern, mampu menghasilkan setiap hasil motif sarung Wadimor ini menjadi sarung yang sangat berkualitas, nyaman dipakai, tidak lentur, dan kusam.
Untuk menjaga kualitas produksi setiap jenis sarung Wadimor, perusahan sarung Wadimor ini sangat teliti dalam memperhatikan keamanan menggunakan benang, benang yang dipakai dalam produksi sarung Wadimor dalam hal ini merupakan asli buatan sendiri dibawah naungan penyedia benang resmi yang biasanya memasok jenis benang yang akan diproses dan digunakan dalam pembuatan kain sarung.
Adapun dalam proses produksi benang menggunakan mesin berteknologi canggih serta banyak tenaga profesional di bidangnya yang menjadikan produk sarung Wadimor memberikan kualitas produksi yang benar-benar berkualitas dan terkontrol.
Sarung Wadimor dengan kualitas terbaik pada umumnya dapat Anda dapatkan di berbagai toko online yang terdaftar pada Shopee, Lazada, Bukalapak, hingga Tokopedia, dengan cukup memasukan kata kunci sarung Wadimor. Di sana, Anda dapat memilih berbagai jenis motif sarung Wadimor dengan menyesuaikan budget yang Anda sanggupi.
Meskipun begitu, Anda juga tidak perlu khawatir soal budget, karena kisaran harga sarung Wadimor ini dibanderol dengan harga yang cukup terjangkau, dengan kualitas yang mampu bersaing dibandingkan dengan merk-merk sarung populer lainnya di Indonesia.
Tanggal Pembaharuan